Sabtu, 31 Desember 2011

‘Superior Siblings’, 2NE1 Sandara Park & MBLAQ Thunder Berfoto Bersama


‘Superior Siblings’, 2NE1 Sandara Park & MBLAQ Thunder Berfoto Bersama
2NE1 Sandara Park dan saudara laki-laki kandungnya, Mblaq Chun Dong berfoto bersama dan membuktikan diri sebagai ‘superior siblings’. Foto tersebut diupload ke akun me2day Dara dengan komentar,


Berfoto bersama doggy-ku yang kutemui kemarin di sebuah festival musik. Aku pikir kami berfoto setiap festival musik setiap tahun!. Kami berdua tampak lelah, tapi kami baik-baik saja! Kami tidak mencocokkan baju karena aku lupa mengenahkan bantalan itu! Tolong semangati kami di tahun baru nanti“.
Pada foto tersebut, Sandara dan Chun Dong tersenyum cerah dan mengangkat jempol. Keduanya menarik perhaian sebagai ‘superior siblings’ karena mereka memiliki wajah kecil dan figur yang menawan.
Netizen kemudian merespon foto tersebut, “Kalian seperti pasangan serasai! Fighting Daradoong!” dan “Kalian meyakinkan sebagai saudara. Ngomong-ngomong, apa yang kalian bicarakan satu sama lain jika bertemu?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar